√ Contoh Surat izin Cuti Menikah [Permohonan Cuti Menikah]

Membuat surat permohonan izin cuti menikah tentu sangat penting bagi kamu yang hendak melangsungkan pernikahan.

Dan agar pihak perusahaan memberikan izin cuti kerja kepada karyawannya yang hendak menikah.

Pada umumnya, izin cuti nikah yang diberikan perusahaan kepada karyawannya mempunyai batasan waktu tertentu hingga 10 hari lamanya.

Namun tidak menutup kemungkinan ada yang lebih lama dari tanggal yang telah di tentukan tersebut.

Pentingnya membuat surat izin cuti menikah agar proses kegiatan produksi di perusahaan bisa di alihkan sementara ke karyawan lainnya. 

Itu artinya, setiap karyawan tidak boleh meninggalkan pekerjaan tanpa adanya keterangan yang jelas.

izin cuti menikah

Berikut dibawah ini contoh surat izin cuti menikah yang bisa anda gunakan.

Anda bisa membuatnya langsung melalui tulisan tangan di kertas seperti basanya. Atau bisa juga melalui ketikkan komputer malalui Ms.word lalu di print.

Contoh Surat Izin Cuti Menikah



Hal : Permohonan izin cuti menikah
Bekasi, 20 Mei 2023

Kepada Yth:
Bapak/ibu Pimpinan
PT. Astra Honda Motor
Cikarang-bekasi jawa barat

Dengan Hormat,
Saya yang bertanda tangan dibawah ini:

Nama     : Faizal Farhan
NPK        : O9876
Jabatan  : Operator Produksi
Bagian    : Component Assy

Melalui surat ini, saya bermaksud mengajukan Permohonan izin cuti untuk keperluan menikah, terhitung mulai tanggal 22,23,24,dan 25 di bulan Mei 2023.

Demikian surat permohonan izin cuti yang dapat saya sampaikan.

Atas perhatian bapak/ibu pimpinan PT.Astra Honda Motor, Saya ucapkan banyak terima kasih.

Hormat saya


Faizal Farhan



Itulah contoh surat izin cuti menikah yang mudah di buat dan sering di gunakan oleh karyawan untuk mengajukan izin cuti menikah.

Posting Komentar